SD NEGERI 1 KABUNAN

Jumat, 13 Februari 2015

VISI MISI BARU DALAM RANGKA PROGRAM ADI WIYATA SD NEGERI KABUNAN 01

VISI MISI BARU DALAM RANGKA PROGRAM ADI WIYATA
SD NEGERI KABUNAN 01

A. VISI SEKOLAH


“UNGGUL DALAM PRESTASI BERDASARKAN IMAN DAN TAKWA, TERAMPIL BERBUDI PEKERTI LUHUR SERTA PEDULI LINGKUNGAN“


B. MISI SEKOLAH


1. Mengefektifkan Proses Pembelajaran dengan mengoptimalkan sumber daya yang ada.

2. Melaksanakan Kegiatan Pembelajaran yang Aktif, Inovatif , Kreatif, Efektif dan menyenangkan.

3. Membudayakan Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan dalam Proses Pembelajaran.

4. Meningkatkan peran serta Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan untuk mengintegrasikan iman dan Taqwa dalam pembelajaran demi terwujudnya siswa yang berahlak mulia.

5. Meningkatkan Kegiatan Ekstrakurikuler untuk membekali ketrampilan bagi peserta didik sebagai bekal hidup di masyarakat.

6. Meningkatkan peran serta masyarakat dalam program – program sekolah untuk mengoptimalkan layanan pendidikan

7.  Menumbuhkan rasa Kepedulian terhadap Lingkungan Sekolah


C. TUJUAN SEKOLAH DASAR NEGERI KABUNAN 01


 Berdasarkan visi dan misi sekolah, maka tujuan yang hendak dicapai sampai tahun 2014-2015 adalah sebagai berikut:

1.  Memiliki  lingkungan  sekolah yang kondusif bagi penyelenggaraan  Proses  Pembelajaran  yang berkualitas

2.  Memiliki Tim Sekolah  dalam bidang Akademik dan Non Akademik  yang mampu berprestasi  minimal di tingkat Kecamatan

3. Mengembangkan dan Mendorong  Siswa untuk taat beribadah  sesuai  ajaran agama  yang dianutnya

4. Mendorong peserta didik  untuk Percaya  Diri, Santun, Jujur,Peduli dan Bertanggung jawab atas  perilaku dan perbuatan  yang dilakukan

5. Mengembangkan  Budaya  Berpikir Kritis ,Kreatif dan Inovatif kepada Peserta  Didik dalam  Menyikapi  Perkembangan  Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

6. Menumbuhkan  Partisipasi masyarakat dalam  Pengembangan Sekolah sehingga Akuntabilitas dan prestasi sekolah dapat  diakses secara terbuka .

7. Pembelajaran  Berwawasan  Lingkungan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar